Penting Perkuat Jejaring agar Dakwah Digital Lebih Maksimal

Perkembangan digital yang sangat masif saat ini menjadi lahan yang strategis dalam pengembangan dakwah Islam. Mudahnya masyarakat mengakses informasi menjadikan pesan dan narasi dakwah juga bisa dengan cepat diterima oleh masyarakat.   Penguatan dakwah digital bisa dilakukan oleh media-media keislaman dengan penguatan jaringan. Hal ini penting karena sebagai media yang memiliki sumber otoritatif dalam ilmu agama, sinergi penguatan jaringan akan mampu mencerahkan masyarakat dengan konten-konten yang bersumber dari ahlinya.   "Banyak media-media umum memaksimalkan ceruk keislaman untuk menggaet pembaca," ungkap Staf Khusus Menteri Agama bidang Media dan Komunikasi Wibowo Prasetyo pada Acara Upgrading Kepenulisan Populer dan Konsolidasi Pengelola Media Keislaman Moderat di Luminor Hotel Jakarta, Jumat (11/10/2024) malam.

Oct 14, 2024 - 06:47
 0  1
Penting Perkuat Jejaring agar Dakwah Digital Lebih Maksimal
Perkembangan digital yang sangat masif saat ini menjadi lahan yang strategis dalam pengembangan dakwah Islam. Mudahnya masyarakat mengakses informasi menjadikan pesan dan narasi dakwah juga bisa dengan cepat diterima oleh masyarakat.   Penguatan dakwah digital bisa dilakukan oleh media-media keislaman dengan penguatan jaringan. Hal ini penting karena sebagai media yang memiliki sumber otoritatif dalam ilmu agama, sinergi penguatan jaringan akan mampu mencerahkan masyarakat dengan konten-konten yang bersumber dari ahlinya.   "Banyak media-media umum memaksimalkan ceruk keislaman untuk menggaet pembaca," ungkap Staf Khusus Menteri Agama bidang Media dan Komunikasi Wibowo Prasetyo pada Acara Upgrading Kepenulisan Populer dan Konsolidasi Pengelola Media Keislaman Moderat di Luminor Hotel Jakarta, Jumat (11/10/2024) malam.

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow