STABN Sriwijaya Wisuda 68 Sarjana, Sekjen Harap Jadi Penggerak Perdamaian
Sekolah Tinggi Agama Buddha Negeri (STABN) menggelar wisuda Sarjana ke-18. Ada 64 mahasiswa yang diwisuda, berasal dari jurusan Pendidikan Keagamaan Buddha, Kepenyuluhan Buddha, Ilmu Komunikasi Buddha, Pendidikan Psikologi Konseling Buddha, dan Bisnis Manajemen Buddha.
What's Your Reaction?